8 Brand Fashion Wanita Terbaik

8 Brand Fashion Wanita Terbaik

Posted in :

urbansp

8 Brand Fashion Wanita Terbaik – Sekarang ini terdapat berbagai macam brand fashion untuk wanita yang cocok digunakan untuk berbagai macam aktivitas sehari-hari. Ada berbagai macam jenis produk yang dapat dipakai yang mana akan membuat penampilan semakin menarik dan meningkatkan rasa percaya diri. Berikut ini adalah beberapa brand yang bisa digunakan untuk menunjang penampilan para kaum wanita yaitu:

1. Asiro Melia Set
Asiro Melia Set merupakan salah satu produk fashion wanita yang bisa dipilih. Ini terdiri dari blazer dan juga atasan. Untuk dalamannya anda dapat menggunakan tanktop maupun tube top. Perpaduan blazer dan celana pendek dari produk ini dapat dibeli secara terpisah jika anda tidak ingin membelinya sepaket.

Asiro Melia Set terbuat dari bahan utama berupa kain wol katun stretch kualitas premium. Ini sangat nyaman digunakan. Bagian atasnya juga memiliki kancing yang berbentuk simple dan bawahannya hadir dengan perpaduan karet pada bagian pinggang. Blazer ini mempunyai lingkar dada kurang lebih 100 cm dan lingkar pinggang sebesar 92 cm.

2. Set Blazer Megumi
Set Blazer Megumi merupakan salah satu jenis fashion yang tidak boleh kelewatan untuk dipilih. Ini merupakan salah satu produk yang terbuat dari bahan dasar kain Mosscrepe dengan kualitas premium dan tidak akan membuat gerah ketika digunakan. Ini sangat nyaman digunakan untuk berbagai macam aktivitas sehari-hari.

Bahannya pun juga tebal namun tetap ringan dengan detail serat yang halus serta rapat. Jahitan bajunya juga cukup rapi sehingga membuat anda bisa tampil lebih fashionable. Perpaduan antara blazer dan celana pendek sangat trendy untuk digunakan dalam acara semi formal maupun kasual.

3. Flike Store
Flike Store merupakan brand fashion untuk wanita yang tidak kalah menariknya untuk dijadikan sebagai salah satu koleksi. Ini berupa setelan batik wanita yang akan membuat Anda nampak semakin lebih elegan. Selain itu, produk ini juga memadukan blazer dengan lengan panjang dan kancing yang terdapat pada bagian depan. Terdapat juga kantong yang digunakan untuk menyimpan berbagai macam benda kecil.

Untuk bagian bawahannya berupa celana pendek yang dilengkapi dengan resleting depan. Ini juga tersedia dengan variasi kancing serta lipitan pada bagian celana. Sementara itu pada bagian pinggang juga sudah dilengkapi dengan karet sehingga tidak akan mudah melorot dan elastis saat digunakan. Produk ini biasanya cocok untuk dipakai sebagai salah satu fashion ketika ada acara di kantor maupun acara keluarga. Ini juga sangat recommended sebagai salah satu fashion untuk hangout bersama teman-teman. Akan lebih menarik lagi apabila memadukannya dengan heels dan juga sling bag sehingga membuat anda bisa tampil secara fashionable.

4. LeRosetz
LeRosetz merupakan brand fashion wanita yang berupa gamis print bunga berwarna navy. Ini akan membuat penampilan anda semakin menarik dan cocok digunakan untuk berbagai macam acara baik formal maupun semi formal. Bagi Anda yang berhijab tinggal menambahkan hijab yang sesuai dengan penampilan anda. Sementara itu bagi Anda yang tidak berhijab maka dapat melengkapinya dengan topi atau bandana.

Maxi dress satu ini memiliki kerah yang cukup nyaman. Terdapat kancing yang mudah untuk digunakan. Ini memiliki potongan reguler fit sehingga nyaman digunakan untuk berbagai macam cuaca. Bahan dasarnya terbuat dari rayon sehingga terasa adem ketika menyentuh kulit. Distro resminya terdapat ukuran mulai dari S hingga XXL.

8 Brand Fashion Wanita Terbaik

5. Monellina Blouse
Monellina Blouse merupakan salah satu jenis fashion wanita yang terbuat dari bahan twistcone. Ini merupakan fashion blus yang sangat nyaman untuk digunakan berbagai macam acara. Anda bisa memadukannya dengan celana maupun rok. Panjang blus ini kurang lebih 62 cm dengan lingkar dada 94 cm.

Monellina identik dengan bus motif kotak-kotak sehingga memberikan kesan pretty look sekaligus nampak keren. Ini tersedia dengan berbagai macam warna mulai dari navy, mustard, hitam dan lainnya. Di sana juga tersedia kancing pada bagian ujung lengan sehingga memberikan kesan yang lebih rapi dan casual.

6. Clouwny
Clouwny merupakan salah satu midi dress yang hadir dengan bahan katun premium dan mudah untuk menyerap keringat. Dengan begitu sangat cocok digunakan untuk berbagai macam cuaca. Fashion satu ini memiliki lingkar dada kurang lebih 102 cm dan panjangnya 89 cm. Pada bagian depan baju sudah dilengkapi dengan resleting sehingga memudahkan untuk pemakaiannya. Sementara itu pada bagian pergelangan tangannya juga sudah dilengkapi dengan karet. Produk tersebut hanya tersedia dalam satu warna saja yaitu putih.

7. Mooimon
Mooimon merupakan salah satu jenis fashion wanita yang memiliki potongan longgar. Maka tidak heran sangat cocok bagi ibu hamil dan menyusui. Baju ini juga sudah dilengkapi dengan bagian bukaan pada bagian depan sehingga memudahkan untuk menyusui yang mana tersembunyi pada bagian kiri maupun kanan. Bahan dasar baju ini terbuat dari kombinasi sutra dan juga katun sehingga tidak akan mudah melar. Bahannya juga cukup halus dan juga elastis. Pilihan warnanya juga beragam mulai dari merah muda sampai dengan hijau dengan ukuran M – L

8. Emikoawa
Emikoawa merupakan salah satu fashion yang berupa baju luaran atau outer. Ini memiliki lingkar dadamu capai 110 cm. Fashion satu ini memiliki drappeery sehingga akan memberikan kesan cukup ramping saat digunakan. Panjangnya mencapai 73 cm dan bisa dipadukan dengan gamis maupun mini dress lainnya. Ini terbuat dari bahan dasar Mosscrepe premium yang nyaman ketika digunakan.